Cara Memotong Buah Pepaya

Cara Memotong Buah Pepaya

pohon pepaya
Pohon Pepaya

Cara Memotong Buah Pepaya - Buah pepaya merupakan buah yang sangat enak menurut saya manis dan empuk jika sudah matang, selain itu buah pepaya sangat berguna bagi kesehatan pencernaan. Tetapi pernah, pengalaman pribadi saya saat membelah atau memotong buah pepaya saya hanya mendapatkan daging buah pepaya yang sedikit itu di karenakan saat membelah atau memotong nya salah. Sebagai contoh pemotongan atau membelah buah pepaya yang salah seperti gambar berikut.

Pemotongan Buah Pepaya yang Salah
Pemotongan Buah Pepaya yang Salah
Banyak dari kita yang kurang benar saat membelah atau memotong buah pepaya. Untuk mendapatkan daging buah yang banyak dari buah pepaya ada beberapa cara dalam membelah atau memotong buah pepaya, baik caranya adalah sebagai berikut :

Cara Memotong Buah Pepaya - tapi terlebih dahulu ingat jangan terbiasa meremehkan hal yang kecil, hal kecil itu kalau kurang benar ya pasti tidak benar. Biasakan hidup kita melakukan hal yang baik.

Berikut saya akan kasih tau cara membelah atau memotong buah pepaya, yaitu :

1. Pilih buah pepaya yang matang atau siap untuk dinikmati

2. Cuci buah pepaya agar bersih

3. Potong atau belah buah pepaya tersebut,

Caranya adalah :
Lihat perbedaan bagian yang cekung keluar dan cekung kedalam
Lihat perbedaan bagian yang cekung keluar dan cekung kedalam 
  • Pilih bagian yang cekung keluar untuk bagian yang dipotong atau di belah karena bagian yang   cekung keluar merupakan bagian yang paling banyak bijinya. 

Pemotongan Buah Pepaya Pda bagian cekung kedalam
Pemotongan Buah Pepaya Pda bagian cekung kedalam
  • Bagian yang cekung kedalam merupakan bagian yang sedikit bijinya dan tebal akan daging buahnya.

HTML5
Pemotongan Buah Pepaya Jika Memilih pada Bagian yang cekung keluar.


4. Bersihkan buah pepaya dari biji dan kulit.

HTML5
Buah Pepaya Yang Di Bersihkan

5. Dan buah pepaya siap untuk dihidangkan dan di nikmati. untuk penghidangan sesuai dengan   selera begitu juga dengan cara menikmatinya, bisa langsung di makan dan bisa juga di buat Jus.


Hidangan Buah Pepaya
Hidangan Buah Pepaya

6. Selamat menikmati buah pepaya yang nikmat.

Silahkan mencoba karena tanpa mencoba kita tak akan mengetahui hasilnya.

Cara Memotong Buah Pepaya - Sekian ilmu yang dapat saya bagi semoga bermanfaat. Ingat jika berguna ilmu yang saya bagi terapkan dalam kehidupan mu dan jika tidak berguna jangan di gunakan. 


Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Cara Memotong Buah Pepaya"

Post a Comment